CALON BUPATI-WAKIL BUPATI PESISIR BARAT PASANGAN SETIA NOMOR URUT 02 GELAR KAMPANYE TERBUKA DI PEKON WAY BATANG KECAMATAN LEMONG

Pesisir Barat – Sinopsis.co.id, Calon Bupati Pesisir Barat (Pesibar) Septi Heri Agusnaini – Ade Abdul Rochim Pasangan (SETIA), Nomor Urut 02 gelar kampanye tatap muka dengan warga Masyarakat pekon way batang kecamatan lemong kabupaten pesisir barat, Rabu 13/11/2024

Dalam orasinya Septi Heri agusnaeni bersama Ade Abdul Rochim selaku calon bupati-wakil bupati sampaikan dalam visi-misi nya, tiga program unggulan yang telah terbukti yang

-pertama pendidikan, pasangan setia sudah memberikan kuliah gratis kepada 22 mahasiswa yang sekarang mahasiswa nya sudah mulai kuliah dan kedepannya kuliah gratis akan bertambah sebanyak 110 orang mahasiswa, sebanyak 10 orang mahasiswa tiap dengan tiap-tiap pekon di pesisir barat,

Baca Juga  Tarikan Pungutan Berkedok Infak,MTSN 1 Pringsewu


-program kedua kesehatan pasangan setia berkomitmen akan meningkatkan rumah sakit Muhammad Thohir yang sekarang tipe D menjadi tipe C atau B sehingga masyarakat jika berobat tidak harus dirujuk, ke luar daerah pesisir barat,

-ketiga membuka lapangan kerja pasangan setia berkomitmen untuk meningkatkan peluang usaha UMKM, pertanian, perikanan, pembuatan bakso ikan, pempek dan lain-lain

Untuk menambah lapangan kerja pasangan setia akan jadikan satu desa satu wisata ditambah wisata religinya kita tingkatkan
Pasangan setia ingin masyarakat bahagia dan sejahtera dari tiga program unggulan pasangan setia yaitu, pendidikan, kesehatan dan lapangan kerja telah terbukti maka masyarakat akan bahagia, sejahtera dan yang lainnya akan kita tambah lagi program-program untuk kesejahteraan masyarakat pesisir barat,

Baca Juga  Petugas Medis di Tulangbawang Diminta Hindari Praktik Jual Beli Vaksin Ilegal

Hadir dalam kegiatan tersebut, calon bupati dan wakil bupati pasangan setia, ketua DPD partai NasDem Pesisir Barat, Ketua bapilu, grib jaya, pemuda Pancasila, dan para team pemengan, pihak Bawaslu, pihak keamanan kepolisian dan masyarakat setempat, ( Udho Rifki )

Silahkan Login