Pemdes Lawang Agung Salurkan BLT-DD Tahapan Pertama tahun 2023

Kaur Bengkulu SINOPSIS.co.id  pemerintah Desa Lawang AgungS apta Gunadi Kepala Desa di dampingi perangkat dan BPD Desa salurkan Bantuan Langsung Tunai BLT kepada 20 KPM keluarga penerima manfaat Desa Lawang Agung Kecamatan Lungkang Kule Kabupaten Kaur Provinsi Bengkulu

adapun Penyaluran BLT tahap pertama tahun 2023 ini sebanyak 20 KPM Desa Lawang Agung langsung tiga bulan. terhitung Januari Februari dan Maret sebesar Rp.900.000 kepada masing masing penerima masyarakat Desa Lawang Agung.

Hadir dalam acara pembagian tersebut, Solman.S.Sos camat Kecamatan Lungkang Kule, Babinkamtibmas beserta Babinsa dan pendamping Desa juga pendamping lokal desa acara pembagian BLT-DD berjalan lancar dan tertib.

Baca Juga  Pemerintah Desa Dan Masyarakat Gunung Agung Bongkar Masjid AL.ikhlas

“Sapta Gunadi kepala Desa Lungkang kule dalam sambutan nya menyampaikan, sebanyak 20 KPM di tahun 2023 ini yang termasuk ke dalam katagori miskin ekstrim, mendapat Bantuan Langsung Tunai BLT dari Dana Desa DD sesuai kriteria seperti KK tunggal lansia penyakit menahun terang Sapta Gunadi,” kepada awak media SINOPSIS.co.id Kaur Bengkulu

Beliau juga berpesan, kepada warga yang mendapat Bantuan Langsung Tunai agar dapat mempergunakan bantuan langsung tunai BLT ini dengan sebaik baiknya semoga, dengan adanya Bantuan Langsung Tunai ini dapat meringankan beban yang ada.

“Ucapan terima kasih juga sampaikan Kepala Desa kepada perangkat dan BPD Desa beserta pihak Kecamatan, Babinkamtibmas dan Babinsa serta pendamping Desa dan pendamping lokal Desa yang telah ikut membantu mulai dari musyawarah Desa musdes.sus melalui proses yang panjang sehingga dapat menentukan menetapkan kepada sebanyak 20 KPM dengan sesuai kriteria aturan yang ada sehingga kegiatan ini berjalan dengan baik sekali lagi saya ucapkan terima kasi,” tutup Sapta Gunadi. Tanto.G

Silahkan Login