Ketum MUB Desak Pemerintah Halmahera Tengah Banjir Besar yang Mengepung Kawasan PT Iwip Segera Di Perbaiki

JAKARTA – Banjir besar kembali mengepung kawasan Tambang PT. Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP) Kabupaten Halmahera Tengah (Halteng), Provinsi Maluku Utara.

Banjir di kawasan PT. Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP) tersebut genangan air mencapai ketinggian kurang lebih satu meter , yang mengakibatkan ruas jalan nasional lintas Weda-Patani tak bisa dilintasi kendaraan roda dua maupun roda empat.

Oktofianus H Sero ( OHS) Ketum MUB Maluku Utara Bersatu sangat prihatin dengan adanya Banjir yang menimpa wilayah tambang PT Iwip dan masyarakat di sekitar tambang”

Ia beharap pihak PT Iwip yang bertanggung jawab dengan adanya kerusakan jalan akibat lalulintas Kendaraan milik PT Iwip, jalan menjadi rusak dan menyebabkan banjir.

Baca Juga  Petani : "Harapan saya dan petani sawit lain, Pak Presiden Jokowi, bisa tiga periode."

Ketua Umum MUB dan Keluarga Besar MUB desak pemerintah kabupaten Halmahera tengah dan Dprd ikut turun langsung di TKP untuk melihat kondisi di wilayah banjir, jangan hanya duduk di kursi empuk tanpa ada tindakan “

” kami Keluarga Besar MUB sebagai organisasi Masyarakat Maluku punya hak mengoreksi pemerintah baik itu Pemerintah daerah Provinsi Maluku maupun Pemerintah kabupaten di sepuluh kota kabupaten di Provinsi Maluku Utara, hal ini di sampaikan Ketua umum MUB Oktofianus H Sero pada saat acara Rapat Kerja DPP MUB Jakarta timur, Minggu (21/8)

 

Acara Rapat Kerja DPP MUB Hadir pula Anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DPRD Provinsi Maluku Utara Bakri Buamona.

Baca Juga  Ops Damai Cartenz Berhasil Evakuasi 8 Korban Penembakan KKB

Di sela – sela kesibukannya Bakri Buamona yang menyempatkan hadir di acara tersebut mengatakan, ” jangan melihat di bawah Organisasi MUB ini nanti kedepan ada persaingan, ini harus naik atau harus turun , saya tidak mau melihat itu , tegasnya

Bakri yang juga sebagai Dewan Penasehat MUB ini mengatakan” saya ingin melihat MUB itu adalah satu jantung , satu darah , satu tulang, apalagi Jauh di perantuan Jakarta , maka putra Maluku Utara harus merasa terpanggil, merasa memiliki dan selalu melihat kebawah”

Dan saya ingin Pengurus DPP MUB ini punya kemampuan SDM dengan mengelola organisasi ini dengan baik , begitupun secara administratif di posisi DPP MUB oleh orang – orang yang mampu agar berjalan dengan baik , dan juga membentuk wilayah tingkat DPW DPD sampai dengan tingkat kelurahan ” tandasnya

Baca Juga  BEM PTAI Apresiasi Kapolri Tindak 25 Polisi Diduga Hambat Kasus Brigadir J.

(**).

Silahkan Login