Jakarta-Bazaar ini digelar sebagai bentuk dukungan Bhayangkari terhadap pelaku Usaha mikro, kecil menengah (UMKM) untuk menunjukkan hasil karyanya, Kamis ( 11/05/2022)
Brand lokal terbaik yang akan tampil di KBN 2022 mulai dari produk fashion, aneka kuliner, kerajinan atau Griya dan kreasi handmade cantik.
Harly Ohei Ondofolo Hedam disela – sela kesibukan hadir di acara tersebut menjelaskan pada media ” dari pameran tersebut dari masing – masing Polda di Indonesia yg di wakili oleh ibu Bayangkari yg mana kita Papua sudah membawa hasil budaya kita di Papua dan perlu lagi adanya pembinaan buat masyarakat Papua umumnya untuk dibina agar bisa kreatif dalam membuat batik dan hasil ukiran serta kreatif budaya Papua yang lain”
Harly juga mengatakan ” dengan pameran oleh ibu Bayangkari Papua sudah sangat bagus dan telah membawa nama besar budaya papua di event nasional yang kini berlangsung di JCC Senayan Jakarta”
” kiranya dengan hasil pameran ini dpt meningkatkan kreativitas kita orang Papua agar selalu juga mengedepankan budaya Papua baik di tingkat nasional maupun internasional salut buat ibu – ibu Bayangkari dari Papua dan Presiden Jokowi selama kepemimpinan nya sangat baik bagi dan hebat karena perhatian penuh pada Papua dalam pembangunan” tutur Harly
Harly Ohei Ondofolo Hedam Dasim Kleubeuw mengatakan ” mengucapkan terimakasih pada presiden RI bapak Ir Jokowi yang mana sudah mengesahkan DOB Papua guna pembangunan yang baik merata di Papua, terutama DOB Papua yang sudah di SAH kan, dan saya meminta pak Presiden RI mohon untuk percepatan dalam pembangunan untuk DOB Papua yang sudah di SAH kan” tutupnya(**)